Akademi Maritim Nasional Jakarta Raya – Daftar Fakultas dan Program Studi

Akademi Maritim Nasional Jakarta Raya – Daftar Fakultas dan Program Studi

Konten [Tampil]

 

Akademi Maritim Nasional Jakarta Raya – Daftar Fakultas dan Program Studi

Akademi Maritim Nasional Jakarta Raya bertujuan untuk menghasilkan lulusan dengan kualifikasi Diploma III Program Studi Nautika, Teknika, dan Ketatalaksanaan Pelayaran Niaga dan Kepelabuhan sesuai dengan Standar Pendidikan Nasional. Khusus untuk keahlian profesi Nautika dan Teknika adalah Ahli Nautika Tingkat III (ANT-III) dan Ahli Teknika Tingkat III (ATT-III) sesuai dengan standar Internationale Maritime Organization (IMO), sehingga mampu bersaing di tingkat nasional dan internasional. Mantap ‘kan,

Jurusan dan Program Studi

Program studi Nautika 

“Menjadi program studi yang menghasilkan lulusan Ahli Nautika Tingkat III (ANT-III) yang Tangguh dan Handal dalam persaingan global di tingkat Nasional dan Internasional pada tahun 2030”. 

PROGRAM STUDI TEKNIKA

Menjadi program studi unggulan untuk menghasilkan lulusan perwira pelayaran niaga  Ahli Teknika Tingkat III yang tangguh dan handal dalam persaingan global di Tingkat Nasional dan Internasional.

Program Studi Ketatalaksanaan Pelayaran Niaga

“Menjadi program studi yang unggul dibidang Ketatalaksanaan
Pelayaran Niaga dan Kepelabuhan yang profesional dibidangnya pada
tingkat nasional maupun internasional pada tahun 2025”